Bikini yang Bisa Mengisi Baterai

Mau refreshing dikit nih, makanya posting berita unik-unik, hehehe. Pasti semua pada heran nih, para pengguna bikini ini tak usah repot-repot untuk mengisi ulang iPod atau kamera jika baterainya habis. Andrew Schneider (30), seorang perancang di New York menciptakan bikini bertenaga surya bernama iKini. Andrew menjahit sekitar 40 lembar panel tipis “photo-voltaic” dengan benang konduktif pada bikini, yang juga dilengkapi port usb. Pemakainya dapat mengisi iPod'nya saat sedang berjemur. Dengan iKini, pemakainya bisa santai di pantai sambil asyik membawa iPod tanpa takut habis baterai. Unik juga ya, xixixixix :)
(Ini dia pencipta iKini, Andrew Schneider)

(Seorang Cewek yang menggunakan iKini)

Ada-ada aja ya, kreativitas designer saat ini. Membuat Bikini untuk mengisi baterai iPod, tapi mengisi baterainya ketika berjemur aja, kan sel surya !. Tapi lumayan lah, menghemat penggunaan listrik. Di saat dunia sedang mengalami Pemanasan Global ini, kita harus menghemat energi dan juga harus mencari energi alternatif yang ramah lingkungan seperti Tenaga Surya ini contohnya, hehehe...


Sumber: Uniknya.com
www.kreativitasngeblog.com

Postingan populer dari blog ini

Biodata Ameri Ichinose | Foto Ameri Ichinose

Daftar Harga Laptop HP Hewlett-Packard | Spesifikasi Laptop HP Terbaru

Daftar Harga Hp Sony Ericsson Bulan November 2012